Social Icons

Thursday, October 23, 2014

Heboh Peragaan Model Batik di Jalanan Kota Malang

Puluhan model berlenggak-lenggok di persimpangan Jalan Ciliwung, Kota Malang. Layaknya di catwalk, mereka memeragakan busana bermotif batik. Aksi model jalanan ini menarik perhatian para pengguna jalan. Pertunjukan fashion street bertema "All About Batik on the Road" itu diselenggarakan untuk memperingati Hari Batik Nasional.

Astari Rasyid Dukung Batik Indonesia

Seni dan batik adalah dua hal yang tak bisa pisah dari kehidupan Astari Rasyid. Seniman senior berusia 62 tahun ini menilai batik adalah kekayaan Indonesia.

Yogya Harus Punya Studi Tentang Batik

World Craft Council atau Dewan Kerajinan Dunia telah menetapkan Yogyakarta sebagai Kota Batik Dunia di Dongyang, Zhejiang Tiongkok. Penobatan Yogyakarta sebagai Kota Batik Dunia diberikan saat acara pembukaan WCC mulai 18-22 Oktober 2014. Praktisi seni dan Filolog UGM Manu Widyo Saputro mengatakan masyarakat dan pemerintah tidak perlu euforia dengan label Yogyakarta sebagai Kota Batik Dunia atau Wolrd Batik City.
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 

Miliki Segera

 photo BP128.jpg

Minat? Klik Gambarnya

 photo BP129.jpg

Klik Gambar

 photo BP127.jpg
 
Blogger Templates